Usai Siak Terpusat Berjalan, Kini Pemkab Sidoarjo Bakal Segera Menerapkan Identintas Kependudukan Digital
SIDOARJO, majalah detektif.com – Penerapan Sistem informasi Administrasi Kependudukan/Siak terpusat di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil/Dukcapil Kabupaten Sidoarjo sudah dimulai sejak tanggal 24 Februari 2022 lalu. Dengan penerapan Siak terpusat, Kabupaten Sidoarjo siap dan bisa segera menerapkan Identitas Kependudukan Digital…