TAPIN, KALSEL, – majalahdetektif.com ; Hasil perhitungan suara Pemilihan Kepala Daerah Serentak 2024 di Kabupaten Tapin sudah memasuki tahap hasil perhitungan suara. Sementara hasil perhitungan cepatnya dapat dipantau peroleh dari quickqount.
Sebagaimana Ketua KPU Tapin Fakhrian Noor mengatakan hasil quickqount nya belum dapat dibuka, karena masih proses perhitungan lagi oleh petugas hingga malam. “Belum dapat dibuka quickqountnya pak,” kata Fakhrian Noor kepada Majalah ini, Rabu (27/11) petang.
Dari hasil quickqount sementara pasangan nomor urut 1 H.Yamani dan Juanda berhasil mengungguli lawan politiknya pasangan nomor urut 2 dokter Milhan dan Habib Farid Assegaf.
Dari data perolehan sementara H.Yamani dan H.Juanda memperoleh suara sebanyak 54.899 dari 12 kecamatan dengan presentasi 71,62 persen. Rata-rata warga di 12 Kecamatan di Tapin memilih pemimpinnya yang dapat mensejahterakan rakyatnya dengan kemampuan strategi dan politiknya serta mengenal mitra kerja dengan basis pengusahanya. Mayoritas warga sini memilih H.Yamani dan H.Juanda di kecamatan Tapin Selatan, Binuang, Hatungun, Piani, dan Bungur. Karena dirinya selalu perhatian terhadap wargamya.
Terbukti calon kepala daerah Tapin ini mampu mengungguli Dokter Milhan dan Habib Farid Assegaf dengan perolehan suara 21.759 di 12 kecamatan dengan presentasi 28,38 persen.(Nas)