Peringati Hari Pers Nasional 2026, PWMR Gelar Turnamen Mini Soccer, Sosialisasi Jurnalistik, dan Diskusi KUHP Pemkot Mojokerto Hadirkan Combo Diskon PBB-P2 2026 Membanggakan, Pemerintah Kabupaten Mojokerto Raih Penghargaan UHC Awards 2026 Kategori Pratama Pemkot Mojokerto Kembali Sabet UHC Awards 2026, Akses Layanan Kesehatan Warga Kian Terjamin Optimisme PAD Mojokerto 2026: Target Rp 881,7 Miliar, Pajak dan Retribusi Jadi Andalan PKD Kabupaten Mojokerto Matangkan Persiapan Mini Soccer PWMR CUP 2026

Berita Mojokerto

GUSLIE, PENASEHAT MOI DPD MOJOKERTO APRESIASI SUKSESNYA PENYELENGGARAAN WORKSHOP PRA UKW MOI

badge-check

MOJOKERTO – , Sabtu (06/06/2020) Terobosan untuk meningkatkan SDM Wartawan Online dengan kegiatan Workshop Jurnalistik Pra UKW (Uji Kompetensi Wartawan) gelombang pertama yang diselenggarakan DPP MOI (Media Online Indonesia) menggandeng Solopos Institute, dilaksanakan secara virtual menggunakan aplikasi zoom berjalan lancar dan sukses ini mendapat apresiasi dan acungan jempol Agus Liantono, penasehat DPC MOI Mojokerto. Guslie panggilan akrab pengusaha perhotelan ini berharap kedepan DPP MOI sering mengadakan kegiatan workshop atau pelatihan, dengan tujuan untuk peningkatan kapasitas para jurnalis yang tergabung dibawah naungan MOI makin profesional dalam menulis maupun memberitakan karya jurnalistiknya tanpa melupakan kode etik jurnalistik. Ditegaskan juga oleh Guslie, untuk mendukung langkah baik yang sudah dilakukan DPP, Pengusaha beken ini siap membantu MOI Mojokerto Raya, “Saya salah satu penasehat DPC.MOI ( Media Online Indonesia ) Mojokerto akan menginstruksikan kepada para jurnalis di Mojokerto yang bergabung dengan MOI untuk mengasah kemampuannya dengan mengikuti diklat, workshop maupun uji kompetensi, sehingga menjadi jurnalis yang handal dan profesional tidak menulis berita hoax atau pesanan,  membangun opini sendiri tanpa klarifikasi dengan tujuan untuk menjatuhkan seseorang karena imbalan rupiah tanpa berpedoman pada kode etik jurnalistik dan Undang Undang Pers” tegas Guslie

Untuk menambah semangat teman teman jurnalis di Mojokerto, Guslie juga ingin mengikuti Workshop Gelombang 2 yang rencananya akan diikuti sekitar 20 orang, setelah gelombang Pertama kemarin DPD Mojokerto Raya mengikutkankan 12 peserta mengambil tempat di Cafe-Karaoke Mabes Gemicak Terminal Mojoagung Mojokerto.(Achmad Mardianto)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Membanggakan, Pemerintah Kabupaten Mojokerto Raih Penghargaan UHC Awards 2026 Kategori Pratama

29 Januari 2026 - 00:53 WIB

Membanggakan, Pemerintah Kabupaten Mojokerto Raih Penghargaan UHC Awards 2026 Kategori Pratama

SMKN 1 Mojokerto Gelar Career Match & Campus Fest 2026: Cari Kerja atau Kuliah?

23 Januari 2026 - 15:04 WIB

SMKN 1 Mojokerto Gelar Career Match & Campus Fest 2026: Cari Kerja atau Kuliah?

CESA 2026 SMAN 2 Mojokerto: Cari Kampus Impianmu

23 Januari 2026 - 14:13 WIB

CESA 2026 SMAN 2 Mojokerto: Cari Kampus Impianmu

Kades Temon Absen Sidang Sengketa Informasi, Permohonan Transparansi APBDes Tetap Berlanjut

22 Januari 2026 - 06:45 WIB

Kades Temon Absen Sidang Sengketa Informasi, Permohonan Transparansi APBDes Tetap Berlanjut

Kalah di Komisi Informasi, Ketua PKDI Mojokerto Wajib Buka Dokumen Anggaran Desa

9 Januari 2026 - 15:41 WIB

Kalah di Komisi Informasi, Ketua PKDI Mojokerto Wajib Buka Dokumen Anggaran Desa
Trending di Berita Mojokerto